oleh Azease | Nov 5, 2024 | Bedah gigi, Dental Surgery
Kedokteran gigi forensik, atau odontologi forensik, adalah penerapan ilmu kedokteran gigi yang umumnya digunakan untuk investigasi hukum, terutama untuk identifikasi jenazah manusia dan analisis bekas gigitan dalam kasus penyerangan atau penganiayaan. Atau pencarian...
oleh Azease | Mei 14, 2024 | Bedah gigi, Perawatan gigi
Memiliki gigi yang putih bersih dan sehat merupakan dambaan bagi setiap orang. Dengan gigi yang putih dan sehat tentunya rasa percaya diri kita akan semakin tumbuh, lalu bagaimana jika kita mengalami sebuah masalah pada gigi seperti gigi keropos dan berlubang...
oleh Azease | Jul 16, 2022 | Kesehatan Gigi, Pengobatan gigi, Perawatan gigi
Kedokteran Gigi Umum (General Dentistry) Fokus: Pencegahan, diagnosis, dan perawatan masalah gigi sehari-hari. Ini mencakup pemeriksaan rutin, pembersihan gigi, penambalan gigi yang berlubang, dan pengobatan masalah gusi. Prosedur Umum: Pembersihan gigi (scaling),...
oleh Azease | Mei 23, 2022 | Kesehatan Gigi, Perawatan gigi
kawat gigi atau behel bukan hanya digunakan untuk tujuan estetika agar anda terlihat cantik , akanĀ tetapi juga memiliki banyak manfaat kesehatan dan fungsinya. Berikut adalah beberapa alasan mengapa orang menggunakan kawat gigi selain untuk penampilan: 1. Perbaikan...
oleh Azease | Jul 16, 2020 | Gigi anak, Kecantikan gigi, Kesehatan Gigi
Periodontis adalah ilmu kedokteran gigi yang mempelajari struktur jaringan pendukung gigi, serta penyakit dan kondisi yang mempengaruhi mereka. Jaringan pendukung umumnya dikenal sebagai periodonsium, yang meliputi gingiva (gusi), tulang alveolar, sementum, dan...